Ketua Yayasan Al-Mastutiah Al-Yacoba, Hj Lista Hurustiati S.H., M.H. Gelar Haul 14 Tahun Hj Mas Tuti Sukarti 

    Ketua Yayasan Al-Mastutiah Al-Yacoba, Hj Lista Hurustiati S.H., M.H. Gelar Haul 14 Tahun Hj Mas Tuti Sukarti 

    LEBAK - Yayasan Al-Mastutiah Al-Yacoba menggelar Tabligh Akbar Dalam Rangka Haul 14 Tahun Hj. Mas Tuti Sukarti  "kegiatan tersebut berlangsung d masjid Bai'Attunnisa, Batu Putri Desa Situragen kecamatan Panggarangan, Bayah, kabupaten lebak provinsi Banten. Rabu (10/07/2024).

    Turut hadir dalam acara tersebut, Kepala Desa, Danramil, Kapolsek, Jajaran Dinas, tamu undangan, serta para alim ulama.

    Acara ini diawali dengan sambutan Lista Hurustiati, dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada Camat, kades, serta seluruh tamu undangan yang sudah hadir dalam acara ini, terutama panitia yang sudah bekerja keras dalam persiapan acara ini.

    Alhamdulillah pagi hari ini kita berkumpul dalam acara Haul 14 tahun Hj. Mas Tuti Sukarti, " ucapnya.

    ketua Yayasan Al-Mastutiah Al-Yacoba Hj Lista Hurustiati S.H, MH memberikan santunan kepada anak yatim dan kaum Duafa.

    Kemudian acara dilanjutkan Tausiah Agama oleh Ustadzah Hj. Mamah Dedeh. Materi yang disampaikan mengatakan bahwa Tahun Baru Islam 1446 Hijriah jatuh pada 1 Muharram, dalam 12 bulan ada 4 bulan yang dimuliakan oleh Allah SWT yaitu Bulan Zulkaidah, Zulhijah, Muharram, Rajab, dan salah satu dari empat bulan tersebut adalah Bulan Muharram. (Hendi)

    bayah pandeglang banten
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Sekda Provinsi Banten Apresiasi Atas Peresmian...

    Artikel Berikutnya

    DPP PERPAM pusat Berpartisipasi Dalam Acara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Soal Pilkada Banten 2024 yang Dinilai Bisa Kembali Munculkan Politik Dinasti, Ini Kata Pengamat
    Berikan Dukungan, Prabowo: Saya Percaya Andra Soni Akan Kerja Keras Perbaiki Kehidupan Rakyat Banten
    Belum Beranjak dari Grogol Pasca Putusan MA, Yayasan Trisakti Versi Nadiem Ilegal
    Ketua BPD Cilograng Buka Suara Terkait Terbengkalainya MCK Selama Setahun Tanpa Pintu, Toren dan Pompa Air
    ORMAS PERPAM LEBAK SELATAN APRESIASI HASIL  AUDIENSI DENGAN PEMERINTAH DESA CIKATOMAS KEC. CILOGRANG TENTANG PLAPING BLOK KP. CIKATOMAS 2 LEBAK BANTEN
    PT Jaya logam Berkah Bikin tanggul di pinggiran sungai Cimadur , Antisipasi datang banjir
    Klarifikasi terkait Papan informasi Proyek ( PIP) Dan Batu  kali , kades Cirendeu angkat bicara
    Dompet Dhuafa Salurkan Kitab Bagi Pesantren Kebakaran di Malingping 
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Mayat Terikat Tali Tanpa Identitas Ditemukan Warga di Villa Suma Bayah
    ORMAS PERPAM LEBAK SELATAN APRESIASI HASIL  AUDIENSI DENGAN PEMERINTAH DESA CIKATOMAS KEC. CILOGRANG TENTANG PLAPING BLOK KP. CIKATOMAS 2 LEBAK BANTEN
    Dinilai Lamban, Aktivis Asal Bandung Minta Kejati Serius Tangani Kasus Alih Fungsi Lahan Situ Ranca gede
    Forwatu Banten Apresiasi Aksi Cepat Tanggap  Baznas dan Kabag Kesra Kab. Lebak, Bantu Pembangunan Mushola di Cipanyi
    Aksi Demonstrasi Terkait Tambang Ilegal Diwilayah Hukum Polsek Panggarangan Oleh Aliansi Pemuda Lebak Selatan Batal Digelar,KNPI Panggarangan Ada Apa?
    Karnaval Budaya Kemerdekaan Memeriahkan HUT RI Ke-79 yang digelar oleh pemerintah Desa Cikatomas, Ribuan Warga Antusias
    Perketat Pengamanan Mako Jajaran Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Sispam Mako
    Giat Cooling sytem Sambangi Ketua BMH Cilograng jelang pemilu Guna kondusifitas wilayah

    Ikuti Kami